Modify Style – Paragraph

Melakukan modifikasi paragraph / alenia lewat jendela Modify Style. Yaitu untuk menata jarak antar baris dan hubungan antar bagian.

Tutorial Ms-Word

Untuk mempelajari tutorial ini kita memerlukan file yang berisi beberapa alenia. Saran saya paling tidak terdapat tiga alenia agar lebih cepat memahaminya. Pada file “Latihan Style” tiap sub judul hanya terdapat satu alenia. Copy satu alenia dan paste dua kali di bawahnya. Ini akan menjadi bahan belajar kita.

Modify-Style-Format-Paragraph

Seperti ketika menata font, silahkan buka jendela Modify Style lalu klik Format dan Paragraph seperti ditunjukkan gambar di atas. Kita akan dibawa masuk ke dalam jendela seperti di bawah ini.

Baca lebih lanjut